Skip to main content

Posts

Showing posts from May, 2011

Hukum Bejana Berhubungan

hukum bejana berhubungan yang apabila didalam bejana di isi zat cair dalam keadaan seimbang maka permukaan zat cair itu akan rata atau pada satu bidang datar hubungan bejana berhubungan tidak berlaku lagi apabila : salah satu kaki bejana berhubungan berbentuk pipa kapiler tekanan dari masing-masing permukaan tabung bejan berhubungan tidak sama bejana berhungan di isi dengan 2 jenis zat cair atau lebih yang tidak sejenis bejana dalam keadaan tidak seimbang (digoyang-goyangkan) bejana berhubungan dengan bentuk pipa U dapat di gunakan untuk menghitung massa jenis zat cair jika salah satu kaki pipa dari pipa U di isi zat cair yang berbeda :   ph = ρ xg x h p1 = p2 ρ1 x g x h = ρ2 x g x h ( gravitasi diabaikan ) maka : ρ1 x h1 = ρ2 x h2 keterangan :                                                                                p1 : tekanan zat cair pada tabung I p1:tekanan zat cair pada tabung I

Penerapan dan pemanfaatan sifat muai zat

Pada umumnya, baik zat padat, zat cair, maupun zat gas akan memuai jika dipanaskan. Sifat memuai zat dapat menimbulkan masalah bagi kehidupan manusia. Setelah kita mengetahui sifat muai zat, kita dapat melakukan tindakan untuk mencegah kerugianyang timbul akibat sifat muai zat tersebut. Berikut ini beberapa masalah sehari-hari akibat pemuaian serta cara mencegah dan mengatasinya,          Pemasangan Rel Kereta   Sambungan dua batang rel kereta selalu diberi celah. Hal ini dimaksudkan agar jika rel memuai, rel kereta tidak menjadi bengkok. Ketika suhu panas siang hari, batang rel yang terbuat dari besi akan memuai. Celah yang disediakan pun terkadang tidak menyediakan cukup ruang bagi pemuaian besi. Oleh karena itu saat ini rel didesain berujung runcing dan di pasang s